pasti kalian sudah mengenal perusahaan yang satu ini. yap! Microsoft.
Microsoft mulai dikenal dunia setelah mereka merilis OS ( Operating System ) untuk komputer, yang kini kita kenal dengan nama Windows. Sampai sekarang Windows masih terus menjadi nomer satu diantara
OS komputer lainnya. Dengan mengandalkan kenyaman penggunanya dan User Interface yang enak untuk dipandang, sampai sekarang Microsoft Windows masih terus berada di hati para penggemarnya. dibawah ini kita akan membahas tentang Strategi Microsoft Mengatasi Kebangkrutan. Yuk langsung intip aja!
- Awal Kebangkitan Microsoft
1990 sepertinya merupakan tahun emas bagi Microsoft. mereka berhasil meraih kesuksesan yang sangat signifikan, lewat Windows 3.0. bahkan nama Microsoft terus meroket setelah merilis Windows XP pada tahun 2001, yang merupakan versi sistem operasi Windows paling lama digunakan (paling tidak hingga saat ini).
- Microsoft Kalah Jauh Dibanding Google
Microsoft terus berdiri kokoh di puncak popularitas setelah berhasil dengan produk andalan mereka Windows. namun kepopularitasan Microsoft sepertinya sirna, setelah Google datang membayang-bayangi kesuksesan mereka. dibawah komando 2 mahasiswa pintar, nama Google langsung melesat dan dikenal dunia. apalagi saat Google merilis beberapa produk andalanya seperti You tube dan Android, tentu Google makin nyaman saja di puncak popularitasnya.
Baca Juga : Dibalik Kesuksesan Google
tidak mau kalah dengan android, Microsoft ikut menyosor pasar smartphone, dan merilis smartphone pertamanya yang bernama Lumia, hasil kerja sama dengan Nokia. namun lagi-lagi kata "Gagal" yang harus dinobatkan pada nasib Microsoft. setiap kali Microsoft merilis smartphone terbarunya, mereka selalu dikalahkan oleh Smartphone milik android. bahkan kegagalan Microsoft membawa nasib buruk untuk Nokia, yang namanya makin terpuruk dibawah.
- Strategi Microsoft
2. Strategi Microsoft yang lainnya yaitu dengan mempertahankan eksistansi Windows dalam persaingan sebagai os komputer terbaik. terbukti bukan Windows hingga kini masih terus digunakan menggalahkan Apple Mac yang terus eksis pada produknya sendiri. bahkan Windows 10 sudah dirilis sebagai versi terakhir sampai saat ini, tentunya Windows 10 memiliki banyak fitur top yang tidak ada pada pendahulunya.
Terima kasih telah berkunjung. semoga artkel ini dapat membantu dan juga menambah wawasan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar